Makassar


Kenapa Tertarik dengan Blogger Anging Mammiri? 9

Ini tentang lingkaran teman rasa keluarga, lingkaran keluarga blogger Makassar Anging Mammiri. Tulisan ini seharusnya dituliskan awal Desember lalu, tepat setelah acara temu-temu bahagia bersama keluarga Blogger Anging Mammiri. Merayakan kebersamaan, bercerita banyak hal, dan mensyukuri kekeluargaan yang telah hadir selama 12 tahun. Komunitas Blogger Anging Mammiri merupakan tempat kumpulnya […]


Makan Malam Sederhana yang Berkesan 2

Makan malam bareng, Yuk! Setiap malam, energi sudah terkuras atas segala aktivitas. Demi kebutuhan nutrisi, makan malam selalu menjadi rutinitas harian. Tubuh masih butuh asupan, agar energi selau tersedia. Jika tidak makan malam, pasokan glukosa akan berkurang pada saat tubuh membutuhkannya untuk bekerja. Berdasarkan jam biologis tubuh ketika malam tiba […]


Cerita 17-an dan Semuanya Bahagia 1

 “Satu hal kesamaan bagi semua yang merayakan kemerdekaan, semuanya bahagia” Begitu banyak kebahagiaan yang tercurahkan dalam rangka 17an. Beragam pihak menjadikan momen istimewa 17an. Diskon 17% atau 73% di mana-mana. Bendera terpasang di sepanjang jalan, di setiap rumah, di mana-mana. Bahkan pagi itu, ketika saya dalam perjalanan ke Kampus UIN […]

Relawan SIGI Makassar

Jika Saya Bisa Berkata Sejujurnya – The Floating School 10

Selalu, dalam berkendara, sendiri, dan perjalanan jauh, pikiran saya selalu kemana-mana. Seperti bercakap dengan diri sendiri. Banyak hal yang muncul dalam pikiran, jika ada kesempatan untuk berkata sejujur, banyak hal ingin saya sampaikan. Seperti saat itu, saat saya menyetir dalam perjalanan pulang dari Dermaga Maccini Baji, Pangkep menuju Kota Makassar. […]


5 Hal Tentang Kuliner Makassar 13

Karena makan untuk hidup atau hidup untuk makan “Saya cuman punya waktu satu hari di Makassar, bagusnya ke mana ya? ada usul?” salah seorang kawan yang baru saja saya jemput di bandara Sultan Hasanuddin bertanya, ia berasal dari pulau Jawa. “Satu hari?” saya memastikan sambil memegang dagu dengan tangan kanan […]